Tentang Kami
Milestory mengabadikan momen penting hidup Anda dengan frame kenangan yang hangat dan penuh makna.
Pertanyaan Umum
Apa itu milestory?
Milestory adalah produsen frame kenangan milestone hidup.
Bagaimana cara pesan?
Pesan bisa dilakukan melalui website kami dengan memilih desain dan mengisi detail milestone.
Berapa lama proses pembuatan?
Proses pembuatan biasanya memakan waktu 7-10 hari kerja tergantung tingkat kesulitan desain.
Ya, kami menerima permintaan desain khusus sesuai keinginan pelanggan.
Apakah bisa custom desain?
Bagaimana pengiriman dilakukan?
Pengiriman dilakukan melalui jasa kurir terpercaya dengan kemasan aman.